Jangan lupa lihat: Lowongan Kerja 2020
Lihat: Lowongan Kerja SMA SMK
PT Garuda Indonesia adalah perusahaan maskapai penerbangan ternama di Indonesia yang sahamnya dimiliki oleh pemerintah Indonesia. Perusahaan pemerintah Indonesia senantiasa berkomitmen untuk menciptakan pelayanan kepada masyarakat dengan maksimal. Layanan yang diberikan tidak hanya terkait saat mengudara namun juga mulai dari sarana dan prasarana serta peralatan yang mendukung jalannya perusahaan. Garuda Indonesia merupakan maskapai penerbangan terbaik, hal ini telah terbukti dengan adanya pengakuan dunia yang selama ini memiliki peran penting terhadap majanya perusahaan maskapai penerbangan ini. Garuda Indonesia saat ini didukung oleh pesawat-pesawat canggih seperti yang digunakan oleh negara-negara maju didunia, beberapa pesawat terbang yang saat ini dimiliki oleh Garuda Indonesia diantaranya Airbus A330-200, Airbus A330-900neo, Boeing 737-800NG, Bombardier CRJ-1000 serta Boeing 777-300ER.
Maskapai Garuda Indonesia bulan Oktober ini resmi membuka Loker Garuda Indonesia sebagai Pramugari dengan persyaratan sebagai berikut:
Loker Garuda Indonesia Tahun 2018
Flight Attendant Training Pramugari
Persyaratan:
- Diutamakan perempuan
- Pendidikan minimum SMA atau SMK Sederajat
- Sehat jasmani dan rohani
- Berkepribadian baik
- Berat badan dan tinggi badan ideal
- Single
- Mampu berbahasa Inggris dengan baik
- Dapat diandalkan
- Mampu mengoperasikan komputer minimal MS Office
- Mengatasi masalah tanpa menunda
- Berorientasi pada target
- Memiliki jaringan yang luas
- Memiliki semangat kerja yang tinggi
- Memiliki visi yang jelas
- Siap ditempatkan diseluruh wiayah Indonesia
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk
Head Office
Gedung Manajemen Garuda City
Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta
Tangerang 15111
Pendaftaran
Lihat juga: Lowongan Kerja Januari 2020