Loker Bank BNI Via Rekrutmen Bersama BUMN Tahun 2019

Loker Bank BNI Via Rekrutmen Bersama BUMN Tahun 2019
Jangan lupa lihat: Lowongan Kerja 2020

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk disingkat Bank BNI adalah perbankan milik pemerintah Indonesia yang telah banyak mengalami kemajuan dan prestasi yang baik. BNI termasuk salah satu Bank BUMN yang tahun ini ditarget untuk menyalurkan kredit usaha rakyat (KUR) yang tahun lalu telah berhasil dengan sukses menyalurkan sebesar Rp 16 triliun. KUR BNI merupakan pinjaman yang diberikan kepada para pelaku UMKM dan Koperasi dengan tujuan untuk membantu pemberian modal usaha diberbagai sektor khususnya yang memiliki hasil dengan neraca yang nyata atau riil. Hampir 5 tahun terakhir penyaluran KUR dari pemerintah telah sukses sesuai sasaran yang harapkan, hal ini tidak lain adalah untuk membantu memajukan sekaligus pemerataan ekonomi masyarakat Indonesia secara menyeluruh. Pemerintah selaku pemegang saham dari Bank BNI Persero juga terus berupaya memberikan arahan sekaligus bimbingan secara terpadu supaya apa yang telah menjadi cita-cita perusahaan dapat berjalan sesuai dengan rencana awal.

Bank BNI baru saja memperkenalkan program baru yang bernama aplikasi online atau eForm, program tersebut guna mempermudah ekspansi perusahaan dalam rangka memperkenalkan KPR atau BNI Griya. BNI kembali membuka loker terbaru dengan kualifikasi sebagai berikut:

Rekrutmen Bank BNI Serentak melalui Forum Human Capital Indonesia


Officer Development Program (ODP)
Persyaratan:
  1. Warga Negara Indonesia
  2. Pendidikan minimal S1 semua jurusan
  3. IPK minimal 3,00
  4. Fresh graduate
  5. Sehat jasmani dan rohani
  6. Berwawasan luas
  7. Good looking
  8. Menyukai tantangan
  9. Suka bekerja keras
  10. Memiliki keinginan untuk maju
  11. Berani mengambil keputusan
  12. Jujur dan berintegritas
  13. Terorganisir
  14. Berorientasi melayani
  15. Memiliki sopan santun
  16. Dapat diandalkan
  17. Mampu mengoperasikan komputer minimal MS Office
  18. Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi diatas, segera daftarkan diri melalui alamat dibawah ini:

PT Bank BNI (Persero) Tbk
Head Office
Jln Jend Sudirman Kav 001 Jakarta Pusat
Jakarta 10220
Informasi pendaftaran silahkan lihat disini
Seluruh proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun (GRATIS).