Lowongan Kerja PT Pan Brothers untuk SMA SMK D3 S1 Terbaru 2019

Lowongan Kerja PT Pan Brothers untuk SMA SMK D3 S1 Terbaru 2019
Jangan lupa lihat: Lowongan Kerja 2020

PT Pan Brothers Tbk adalah perusahaan multinasional yang bergerak dibidang industri tekstil dan garmen. Pan Brothers memproduksi berbagai mancam bahan tekstil ternama yang sudah dipercaya juga oleh perusahaan-perusahaan garmen kelas dunia. Produk Pan Brothers juga banyak digunakan sebagai bahan dasar pada merk-merk produk luar negeri Calvin Klein, DKNY, J Crew, Lerner, Polo Ralph Lauren, Gap, Old Navy, JC Penney, Bloomingdale, Champion, Replay, Umbro, Reebok, Diadora, Body Glove, Arena dan Goondy Windy. Setiap tahun permintaan pasar akan produk tekstil Pan Brother terus meningkat, peningkatan tersebut juga berasal dari negara-negara maju dibidang mode diantaranya Amerika Serikat, Eropa Barat, Eropa Timur, Kanada, Taiwan, Hong Kong, Jepang dan Australia. Keberhasilan Industri Sandang PT Pan Brother tentunya sangat menarik masyarakat luar dan pastinya akan meningkatkan kepercayaan masyarakat luar bahwa Indonesia ternyata mampu bersaing dipasar Internasional yang selama ini menjadi kiblat trend dan style mode kelas dunia.

PT Pan Brothers berhasil memperoleh pendapatan perusahaan sebesar 18,29 juta dollar Amerika, angka tersebut naik 28 persen dari laba tahun sebelumnya. Pan Brothers membuka karir terbaru sebagai berikut:

Rekrutmen PT Pan Brothers Besar Besaran Tahun 2019


Posisi Jabatan:
  1. Accounting and Tax Assistant Manager
  2. Asisten Merchandiser Garment
  3. IT SAP
  4. Key User and Master Data SAP
  5. Merchandiser Garment
  6. Pattern Maker
  7. Senior Merchandising Garment
Persyaratan:
  1. Pria dan wanita
  2. Pendidikan minimal SMU/K hingga Sarjana
  3. Usia minimal 18 tahun
  4. Good looking
  5. Berwawasan luas
  6. Berjiwa pemimpin
  7. Memiliki keinginan untuk maju
  8. Berani mengambil keputusan
  9. Jujur dan berintegritas
  10. Terorganisir
  11. Berorientasi melayani
  12. Memiliki sopan santun
  13. Mengatasi masalah tanpa menunda
  14. Berorientasi pada target
  15. Bersikap hati-hati
  16. Pantang menyerah
  17. Siap ditempatkan diseluruh Indonesia
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi diatas, segera daftarkan diri melalui alamat dibawah ini:

PT Pan Brothers Tbk
Head Office
Jln Prabu Siliwangi No 178 Jatiuwung, Tangerang, Banten
Banten 15133
Keterangan lebih lanjut silahkan lihat disini
Seluruh proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun (GRATIS).