Lowongan Kerja Bank Danamon Indonesia Tahun 2019

Lowongan Kerja Bank Danamon Indonesia Tahun 2019
Jangan lupa lihat: Lowongan Kerja 2020

Bank Danamon Indonesia adalah lembaga keuangan terbesar di Indonesia yang didirikan tanggal 16 Juli 1956. Danamon memiliki jaringan yang tersebar luas diseluruh wilayah Indonesia mulai dari Aceh hingga Papua. Tahun 2019 ini Bank Danamon akan memperluas bisnis dan usahanya dengan sistem digital, hal ini terkait dengan majunya jaman terutama ditengah-tengah era globalisasi jaman yang semuanya dipermudah dengan akses digital. Saat ini Bank Danamon juga telah memiliki tiga anak perusahaan diantaranya PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk, PT Asuransi Adira Dinamika dan PT Adira Quantum Multifinance. Kesuksesan dari Danamon tidak lepas dari dukungan Sumber Daya Manusia yang handal dan memang berpengalaman dibidang keuangan, selain itu guna memberikan semangat bekerja sekaligus untuk mengikat tali persaudaraan antar karyawan maka Bank Danamon rutin melakukan kegiatan yang bersifat kebersamaan seperti program pelatihan serta program family gathering.

Bank Danamon optimis penyaluran kredit tahun 2019 ini akan mengalami kenaikan hingga mencapai 12 persen, angka tersebut setara dengan nominal Rp 271 miliar. Bank Danamon membuka peluang kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:

Rekrutment Kerja Bank Danamon Indonesia Besar Besaran


Danamon Bankers Trainee (DBT)
Persyaratan:
  1. Pria dan wanita
  2. Pendidikan minimal D2 atau S1 semua jurusan
  3. IPK minimal 2,75
  4. Fresh graduate
  5. Mampu berbahasa inggris
  6. Berjiwa pemimpin
  7. Mampu bernegosiasi
  8. Memiliki jaringan yang luas
  9. Memiliki semangat kerja yang tinggi
  10. Memiliki visi yang jelas
  11. Good looking
  12. Menyukai tantangan
  13. Memiliki keinginan untuk maju
  14. Berani mengambil keputusan
  15. Jujur dan berintegritas
  16. Terorganisir
  17. Berorientasi melayani
  18. Memiliki sopan santun
  19. Mahir mengoperasikan komputer
  20. Mampu bekerja secara tim maupun individu
  21. Loyal terhadap perusahaan
  22. Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi diatas, segera daftarkan diri melalui alamat dibawah ini:

PT Bank Danamon Indonesia Tbk
Kantor pusat
Menara Bank Danamon Lt 16
Jln HR Rasuna Said Blok C No 10 Setiabudi, Jakarta Selatan
Jakarta 12920
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini
Seluruh proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun (GRATIS).