Jangan lupa lihat: Lowongan Kerja 2020
Lihat: Lowongan Kerja SMA SMK
PT Pos Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dibidang layanan pos. Perusahaan BUMN ini senantiasa mengutamakan layanan terbaik yang didukung oleh adanya teknologi modern serta tenaga kerja yang handal dan dapat dipercaya. Sebagai perusahaan yang bergerak dibidang jasa maka Perseroan juga berupaya untuk memberikan kepuasan terhadap masyarakat supaya tidak beralih ke perusahaan lain. Wilayah operasional PT POS tidak hanya di dalam negeri tetapi juga merambah ke luar negeri, salah satu upaya yang dilakukan pemerintah guna melakukan layanan dengan dunia Internasional adalah dengan menjalin kerjasama dengan Western Union yang bergerak dibidang pengiriman uang. Sampai saat ini Pos Indonesia telah memiliki ribuan karyawan yang tersebar diseluruh Indonesia termasuk dibeberapa anak perusahaannya diantaranya PT Pos Kurir Indonesia, PT Pos Logistik, PT Pos Jasa Keuangan, PT Pos Properti, PT Posmart Indonesia serta PT Bhakti Nusantara Net.
Karyawan Pos Indonesia melakukan aksi demo supaya pemerintah segera mengganti direktur utamanya yang dinilai gagal dalam mengelola perusahan. PT Pos Indonesia resmi membuka peluang kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:
Lowongan Kerja Terbaru PT Pos Indonesia
Posisi Jabatan:
Frontliner
- Pria dan Wanita
- Berpenampilan menarik
- IPK minimal 2,80
- Diutamakan pria
- Memiliki sim C
- Memiliki kendaraan pribadi
- Memiliki HP Andoid
- Pria
- Sehat jasmani dan rohani
- Berwawasan luas
- Memiliki sim A/B
- Pria dan Wanita
- Pendidikan minimal D3
- IPK minimal 2,80
- Memahami bidang teknologi komputer
- Pria dan wanita
- Pendidikan minimal D3/S1
- IPK minimal 2,80
- Jujur dan disiplin
PT Pos Indonesia
Kanwil Palembang PO BOX PG30000
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini
Lihat juga: Lowongan Kerja Januari 2020